#Cara mengatasi Masalah Cakupan indeks search console
apakah kalian mendapatkan email pemberitahuan dari google web master tools "masalah cakupan index baru terdeteksi untuk situs ...."
jika kalian menjapatkan email pemberiahuan yang berbunyi "Masalah Cakupan indeks search console", jangan khawatir? sebab itu tidak akan berpengaruh pada pengindexan google.
permasalahan seperti itu sebenarnya tidak usah diperbaiki/kamu biarkan saja tidak masalah.
permasalahan seperti itu sebenarnya tidak usah diperbaiki/kamu biarkan saja tidak masalah.
seperti yang saya alami kesalahan seperti itu biasanya disebabkan karena Url menu yang ada di web/blog kamu ada masalah tapi tenang saja? masalah yang di timbulkan sama sekali tidak berdampak serius pada blog maupun index kalian. Untuk mengatasi masalah cakupan indexs tersebut lakukanlah tahapan berikut;
#Langkah-Langkah mengatasi Masalah Cakupan indeks
disini akan saya jelaskan cara memperbaikinya adapun cara memperbaikinya terbagi menjadi 2 tahapan yaitu sebagai berikut :
Tahap 1
jika kalian ingin memperbaikinya silahkan ikutilah langkah demi langkah dari saya ini dengan baik dan benar.
- Buka E-mail pemberitahuan dari team google search console tersebut
- lalu klik kotak biru yang bertuliskan "Perbaiki Masalah Cakupan Index"
- klik menu peta situs
- tambahkan/ketikkan sitemap.xml lalu Kirim
- selesai
Tahap 2
- Masuk blogger.com dan pilih menu setelan==>preferensi penelusuran
- Klik Edit pada robot.txt khusus
- selanjutnya akan menampilkan kode kurang lebih sebagai berikut
User-agent: Mediapartners-Google
Disallow:
User-agent: *
Disallow: /search
Allow: /
Sitemap: https://www.sharingse.net/sitemap.xml
- gantilah code diatas menjadi seperti berikut ini
User-agent: Mediapartners-Google
Disallow:
User-agent: *
Disallow: /p/about.html
Allow: /
Sitemap: https://www.sharingse.net/sitemap.xml
NOTE!!!
kalau kamu masih ragu untuk merubah robot.txt dengan perintah atau format seperti itu, saya sarankan kamu melakukan pengujian robots.txt terlebih dahulu.
caranya yaitu
- lihat gambar diatas, pengujian robots txt memberikan izin, itu artinya masalah cakupan
- index di search console selesai dengan hanya mengganti /search menjadi /p/about.html
#Jadi kesimpulan dari permasalahan ini Menurut pengalaman saya yaitu
berikut ini perlu kalian ketahui bahwa :
- masalah cakupan indexs ini muncul pada sub domain blogspot saya, bukan dari domain baru saya.
sub domain yang saya maksud adalah menu-menu atas pada blog saya
- ini tidak terlalu berdampak kepada index situs kita karena hanya berasal dari sub domain menu.
- silahkan diperbaiki jika ingin kamu perbaiki, namun jika tidak diperbaiki juga gk masalah.
- jika kamu ingin memperbaiknya maka ubahlah setingan pada robot.txt khusus. seperti yang sudah saya jelaskan diatas.
semoga artikel ini dapat membantu kamu dalam menyelesaikan permasalahan cakupan index di web master tool sehingga dapat meningkatkan trafik pengunjung kalian. sekian dan terimakasih...
Posting Komentar untuk "mengatasi Masalah Cakupan indeks search console"